Jurnalfakta.com – Jika kalian bertanya bagaimana cara Config PUBG Mobile dan bagaimana cara memasang Active.sav nya, maka kalian bisa mengikuti langkah dan cara-cara yang akan kami berikan disini. Biasanya orang yang ingin Config PUBG Mobile devicenya kurang memadai atau kurang bagus, beda dengan device yang berlabel Gaming.

Cara Config PUBG Mobile dan cara memasang Active.sav sebenarnya gampang, hanya saja kita harus teliti saat memasukkan kode Config tersebut.

Dengan meng-Config PUBG tentu banyak sekali kelebihannya, seperti meningkatkan Fps sampai yang tertinggi, support grafik yang sebelumnya tidak tersedia sebelum di Config dan lain-lain. Bagi Hp yang memiliki RAM 4GB kebawah (kecuali produk Apple) akan merasa kurang puas dengan pilihan grafik yang tersedia dan FPS selalu drop jika dekat dengan musuh, ini yang di keluhkan oleh banyak player PUBG Mobile.

Agar mendapatkan Grafik dan FPS yang di inginkan tentu kebanyakan player PUBG Mobile memilih untuk men-Config PUBG nya untuk mendapatkan hasil yang di inginkan.

Apakah memakai Config aman?

Menurut beberapa player yang sudah memakai Config di PUBG Mobile nya bahkan dari Season 3 sampai sekarang aman, karena ini berbeda dengan script Cheat atau hal illegal lainnya. Config ini tidak akan merugikan player lain karena hanya agar bisa support grafik Extrem dan FPS lebih tinggi. Jelas berbeda kan?

Note: Harap diperhatikan, bahwa beberapa waktu yang lalu di web luar ada yang bilang jika menggunakan Config bias di Banned. Dan ini admin belum bias percaya karena jarang sekali player menggunakan Config di Banned termasuk di Indonesia sendiri yang playernya banyak men-Config PUBG Mobile nya.

Cara Config PUBG Mobile

Nah, bagi kalian yang ingin menggunakan Config PUBG Mobile nya silahkan ikuti cara memasang Config PUBG Mobile berikut ini.

Sebelum ke tahap pemasangan, ada beberapa bahan yang harus kalian siapkan yaitu:

  • Aplikasi ES File Explore (Bisa kalian Downlod di Internet)
  • Config PUBG Mobile (Silahkan cari sendiri di Internet, karena ada banyak sekali Config yang bisa kalian pilih)

Note: Admin tidak memberikan link Download karena admin tidak menyimpan file nya, lebih baik cari sendiri sesuai selera

Setelah kalian Download bahan-bahan untuk Config Pubg pastikan semua sudah kalian Instal dan di Extrack di ponsel.

Cara Memasang Config Pubg Mobile

Pertama setelah kalian Extrack file Config Pubg, kalian akan menemukan pilihan file seperti Classic, ColorFull, Realistic, Soft dan Movie. Nah, kalian tinggal pilih saja mana yang mau di ambil.

Jika kalian ingin yang Colorfull maka bias memakai kode Config dibwah ini.

Config colorfull :

[UserCustom DeviceProfile]
+CVars=0B572C0A1C0B280C1815100D002A1C0D0D10171E4449
+CVars=0B572C0A1C0B2A11181D160E2A0E100D1A114449
+CVars=0B572A11181D160E280C1815100D004449
+CVars=0B5734161B10151C3A16170D1C170D2A1A18151C3F181A0D160B4449574F
+CVars=0B57292C3B3E353D2B4448
+CVars=0B5734161B10151C313D2B44495749
+CVars=0B5734161B10151C572A1A1C171C3A1615160B3F160B14180D44495749
+CVars=0B572C0A1C0B313D2B2A1C0D0D10171E444A
+CVars=0B573B15161614280C1815100D0044495749
+CVars=0B57383A3C2A2A0D00151C4448
+CVars=0B572C0A1C0B342A38382A1C0D0D10171E4449
+CVars=0B573D1C1F180C150D3F1C180D0C0B1C5738170D10381510180A10171E44495749
+CVars=0B5734161B10151C342A383844485749
+CVars=0B57342A38383A160C170D44495749
+CVars=0B5734180D1C0B101815280C1815100D00351C0F1C154449
+CVars=0B572A11181D160E573418013A2A342B1C0A16150C0D101617444D
+CVars=0B572A11181D160E573A2A345734180134161B10151C3A180A1A181D1C0A4449
+CVars=0B572A11181D160E573D100A0D18171A1C2A1A18151C4449
+CVars=0B5734161B10151C573D00171814101A361B131C1A0D2A11181D160E4449
+CVars=0B572A0D180D101A341C0A1135363D3D100A0D18171A1C2A1A18151C44485749
+CVars=1F161510181E1C5735363D3D100A0D18171A1C2A1A18151C4449574F
+CVars=0B573D1C0D18101534161D1C4449
+CVars=0B572A0D0B1C181410171E57291616152A10031C4449574C
+CVars=0B573C14100D0D1C0B2A09180E172B180D1C2A1A18151C4449574C
+CVars=0B5729180B0D101A151C35363D3B10180A444B
+CVars=0B5734161B10151C370C143D00171814101A291610170D35101E110D0A4449
+CVars=0B573D1C090D11361F3F101C151D280C1815100D004449
+CVars=0B572B1C1F0B181A0D101617280C1815100D004449
+CVars=1F161510181E1C5734101735363D4449
+CVars=0B573418013817100A160D0B1609004441
+CVars=0B572D3A280C1815100D003E0B181D1C4448
+CVars=0B57292C3B3E2F1C0B0A101617444C
+CVars=0B5734161B10151C573C180B15002329180A0A4448
+CVars=0B5734161B10151C2A101409151C2A11181D1C0B4449

Lalu copy [UserCustom DeviceProfile] sampai 4449, pastikan jangan sampai [BackUp DeviceProfile].

Selanjutnya paste di penyimpanan internal/android/data/com.teachent.ig/file/UE4Game/ShadowTrackerExtra/saved/config/android/UserCustom.ini

Cara memasang Active.sav di PUBG Mobile

Selanjutnya yaitu cara memasang Active.sav, kalian bisa cari dan Download Active.sav nya di internet.

Setelah kalian Download Active.Save nya silahkan Extrack Active.sav

Kemudian Copy atau salin file Active.sav nya

Selanjutnya, silahkan kalian ke data PUBG Mobile Internal Storage > Android > Data > com.tencent.ig > File > UE4Game > ShadowTrackerExtra > ShadowTrackerExtra > Saved > SaveGames

Lalu Paste atau temple kode Active.sav nya di Savegames

Jika semuanya sudah maka silahkan kalian buka game PUBG Mobile dan lihat hasilnya.

Note: Jangan sampai merubah settingan grafik di game PUBG Mobile nya karena nantinya akan me-reset pengaturan Confignya.

Bagaimana? cukup mudah kan cara Config Pubg Mobile dan pasang Active.sav nya. Semoga bermanfaat.

Tinggalkan Komentar

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Iklan